
Judul : Saat Semua Semakin Cepat Bali Berani Berhenti
Artis : Navicula Band
Album : -
Tahun : -
Ini cinta dalam diam
Bila cinta perlu berkorban
Ho cinta untukmu cinta untuk semua dan masa depannya
Oo untuk aku juga
Ku telah terlampau lelah
Berilah aku waktu sesaat
Tuk membasuh luka tuk membasuh jiwa agar suci lagi
Oo meski hanya sehari
Saat dia datang
Kurasa tenang
Meski gelap malam
Kurasa bintang- bintang lebih terang
Reff:
Saat semua semakin cepat
Bali berani berhenti dan menyepi
Saat semua semakin cepat
Bali berani berhenti dan menyepi
Ku telah terlampau lelah
Berilah aku waktu sesaat
Tuk membasuh luka tuk membasuh jiwa agar suci lagi
Oo meski hanya sehari
Saat dia datang
Kurasa tenang
Meski gelap malam
Kurasa bintang- bintang lebih terang
Reff:
Saat semua semakin cepat
Bali berani berhenti dan menyepi
Saat semua semakin cepat
Bali berani berhenti dan menyepi
Oo ho o
Lirik Lagu Bali Navicula - Saat Semua Semakin Cepat Bali Berani Berhenti semoga dapat menghibur. Jika ada kata yang salah dalam penulisan lirik mohon beritahu lewat komentar, Terimakasih.
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon