Lirik Lagu Air Bunga - Rita Sugiarto Lirik Lagu Air Bunga - Rita Sugiarto
Air bunga tiada harum lagi
Air bunga tak mampu mencuci
Goresan dosa dosamu dihati
Catatan noda yang berdarah ini
Air bunga ini tiada harum lagi
Air bunga tak mampu mencuci
Percuma saja kau datang lagi
Hati ini terlanjur benci
Biarlah aku seorang diri
Tanpa ada kekasih
Terlalu parah kau menyakiti
Aku sudah tak sudi lagi
Sedalam apa cintaku ini
Sanggup ku bunuh mati
Takkan ku ampuni penghianatanmu kasih
Tanpa ijin malaikat penjagaku ini
Lirik Lagu Air Bunga - Rita Sugiarto
Lirik Lagu Air Bunga - Rita Sugiarto
Artikel Terkait Lirik Lagu Air Bunga - Rita Sugiarto :
Dua Kursi - Rita SugiartoLirik Lagu Dangdut Dua Kursi - Rita SugiartoLa, la, la, la, (4x)La, la, la, la, la, la, la, la (2x)Kalau hanya makanan di mejaTak ...
Lirik Lagu Bunga Penganten - Rita SugiartoLirik Lagu Bunga Penganten - Rita Sugiarto Lirik Lagu Bunga Penganten - Rita SugiartoBunga melati hiasan di kamar penganten ...
Pacar Dunia Akhirat - Rita SugiartoLirik Lagu Dangdut - Pacar Dunia Akhirat - Rita SugiartoHari ini saya umumkanpada bulan pada bintangDapatkah kumilikiSeorang keka ...
Biarlah Merana - Rita SugiartoLirik Biarlah Merana - Rita SugiartoBiarlah meranaKubiarkan diri ini merana dilanda sepiWalaupun rindu aku tak kan mencarimuBiarl ...
Lirik Lagu Sejuta Luka - Rita SugiartoLirik Lagu Sejuta Luka - Rita Sugiarto. http://lirik-lagu-dangdut-01.blogspot.com/2016/03/lirik-lagu-sejuta-luka-rita-sugiarto.ht ...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon