Ciptaan : Ibu Sud
Berkibarlah benderaku
Lambang suci gagah perwira
Di seluruh pantai Indonesia
Kau tetap pujaan bangsa
Siapa berani menurunkan engkau
Serentak rakyatmu membela
Sang merah putih yang perwira
Berkibarlah Slama-lamanya
***
Kami rakyat Indonesia
Bersedia setiap masa
Mencurahkan segenap tenaga
Supaya kau tetap cemerlang
Tak goyang jiwaku menahan rintangan
Tak gentar rakyatmu berkorban
Sang merah putih yang perwira
Berkibarkah Slama-lamanya
[ Lirik Lagu Berkibarlah benderaku - lagu Nasional, ada di http://liriknusantara.blogspot.com/2013/03/berkibarlah-benderaku.html
]
Berkibarlah Benderaku
Artikel Terkait Berkibarlah Benderaku :
Dari Sabang Sampai MeraukeDari Sabang Sampai MeraukeCiptaan: R. SuharjoDari sabang sampai meraukeBerjajar pulau-pulauSambung memnyambung menjadi satuItulah ...
Sorak-Sorak Bergembira Cipt. C. SimanjutakSorak-sorak bergembira Bergembira semuaSudah bebas negeri kita Indonesia merdekaIndonesia merdekaMenuju bahagi ...
Ibu PertiwiIbu Pertiwi adalah lagu patriotik Indonesia populer yang walaupun seringkali diakukan bahwa ditulis oleh Ismail Marzuki, sebenarn ...
Mars Angkatan BersenjataAngkatan Bersenjata Republik IndonesiaSetiap saat, siap sediaMempertahankan, menyelamatkanNegara Republik Indonesia!Angkatan Bers ...
Kebyar KebyarKarya : GomblohIndonesia ...Merah Darahku, Putih TulangkuBersatu Dalam SemangatmuIndonesia ...Debar Jantungku, Getar NadikuBerbau ...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon